Jumat, 19 Februari 2010

Bahan Alami untuk Mengati Masalah Bau Badan or BB

ANDA MEMLIKI MASALAH DENGAN BAU BADAN???????
Beberapa bahan alami yang dapat mengatasi masalah Anda…………….

1. Daun sirih (Piper Betle) : Sudah sejak lama dikenal berkhasiat sebagai antiseptic jugha mengandung zat-zat aktif yangt mampu mengusir bau badan yang disebabkan oleh bakteri atau jamur. Mengandung bahan kimia di dalam minyak atsirinya : al. kadinen, kavikol, seneol, eugeol, karvakol dan zat samak.
2. Daun Bluntas (pluchea Indica): Biasa ditanam sebagai tanaman pagar dan mempunyai sifat khas berbau langu dan rasanya getir. Daun dan bunga bluntas mengandung alkali yang bertindak sebagai antiseptic. Kandungan kimia al. amino (leusin, isoleusin, triptofan, treoin), lemak, kalsium, fosfor, besi, vitamin A dan C.
3. Daun kemangi (Ocimun Balisicum): Mengandung antiseptic
4. Rimpang Temulawak (Cucurma Xanthorrhiza): Kandungan kimia al. sapomin, flavioinoida dan minyak atsiri
5. Bunga Kecombrang (Nicolaia sp.) : menganduing Sapomin, flavoinoida dan polifenol
6. Jeruk Purut (Citrus bystrix)
7. Jeruk Nipis (Citrus aurantifolia)
8. Jahe (zingiber Officinale) : Sebagian besar orang India percaya kalau rajin mengkonsumsi Jahe bisa membuat badan sesorang menebarkan aroma sedap. Menurut Pen Chao Cing dari kaisar Shen Nong (3000 SM), jahe segar dapat dapat menghilangkan bau badan sekaligus mendekatkannya pada aura spiritual.
9. Ketimun/mentimun (Cucumis sativus)
10. Cengkeh (Uegenia aromatica)

1 komentar: